Samsung SPH-S4300, MP3 Player Berfitur Ponsel


E-mail this post



Remember me (?)



All personal information that you provide here will be governed by the Privacy Policy of Blogger.com. More...



Image hosting by Photobucket

Raksasa telepon selular Korea Selatan memperkenalkan SPH-S4300 sebagai produk terbarunya pada ajang CEBIT 2006 di Hannover, Jerman. Sepintas bila kita melihat ponsel keluaran Samsung ini lebih mirip MP3 player, terutama saat cover-nya belum dibuka.

Dengan ukuran relatif kecil yakni 86 x 45 x 21 mm, Samsung SPH-S4300 ini dilengkapi layar 262K TFT berdimensi 128 x 220 pixels, kamera 1,3 megapixel dan port USB.

Bagi anda penikmat audio, ponsel ini bisa menjadi pilihan. Pasalnya selain ponsel produk negeri Ginseng ini dapat memuat data hingga 1 GB, juga dilengkapi FM Radio, Video Player, dan eksternal sound recorder. SPH-S4300 ini dapat memutar file berformat MP3, OGG, atau WMA.

Bila melihat fitur yang lebih bisa memanjakan telinga, Samsung SPH-S4300 ini lebih layak disebut sebagai MP3 Player berfitur ponsel. (red/mikha)***


0 Responses to “Samsung SPH-S4300, MP3 Player Berfitur Ponsel”

Leave a Reply

      Convert to boldConvert to italicConvert to link

 


    Image hosting by Photobucket
    • Indra KH
    • Content Dev, IT Documentation
    • Bandung, Jawa Barat, Indonesia
    • My Profile!
    • Chat with Indra KH

Previous posts

ARCHIVES

BLOGROLL

LINKS

BREAKFAST

Google



    cybermq


blog-indonesia

Indonesian Muslim 

Blogger

karyacipta





Name :
Web URL :
Message :
:) :( :D :p :(( :)) :x


"Hit
Online College Degree